Taman Bunga Celosia, Taman Bunga yang sedang viral, ada di Propinsi Sumatera Selatan Kota Palembang. Berkunjung ke taman ini berasa jalan-jalan ke Belanda. Ada kincir angin, Full bunga-bunga cantik, warna warni yang sangat mempesona.
#TamanSelfiKekinian #WisataPalembang #Indonesia #TalangKelapa #Springhill #Palembang #AlangAlangLebar
Ещё видео!