TRIBUNNEWS.COM - Gempa magnitudo 7,0 mengguncang Tahuna-Kepulauan Sangihe, Sulawesi Utara (Sulut) pagi ini, Kamis, 11 Juli 2024 pukul 09:13 WIB.
Pusat gempa pagi ini berada di laut 373 Km Barat Laut Tahuna-Kepulauan Sangihe, Sulut dengan kedalaman 632 km, pada Koordinat: 6.14 LU-123.28 BT.
Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Gempa M 7,0 Guncang Tahuna-Kepulauan Sangihe, Sulut Pagi Ini, BMKG: Tidak Berpotensi Tsunami, [ Ссылка ].
Penulis: Muhammad Alvian Fakka
Editor: Suci BangunDS
Ещё видео!