Menjawab masalah pendidikan dengan urusan administrasi agaknya tak cukup untuk melahirkan solusi. Bahkan berpotensi kontraproduktif sebab mengurangi keleluasaan guru-guru untuk fokus mendidik.
Apakah sistem pendidikan kita "terlalu sibuk" dengan urusan administrasi, lantas luput menyentuh aspek lain seperti sikap mental dan pola pikir pendidik? Kalau menurut bapak, ibu, dan teman-teman bagaimana?
#KembaliMendidikManusia
#KesempatanYangSetara
#GerakanSekolahMenyenangkan
#PendidikanIndonesia
Ещё видео!