Kali ini edisi mancing Bengawan Solo. Duo mancing Mas Jody bersama master anti boncos, Pak Yoyok, membuktikan lagi kehebatannya di sungai legendaris favorit banyak pemancing. Tidak ada habisnya mengeksplore Sungai terpanjang di pulau Jawa. Saksikan sampai habis, disarankan no skip-skip, demi berkembangnya channel ini, sehingga ke depannya bisa lebih bersemangat lagi u memberikan spot-spot lain yang tak kalah menarik.
Ещё видео!