TRIBUN-VIDEO.COM- Banjir kembali melanda Desa Jatibaru, Kecamatan Astambul, Kabupaten Banjar, di Provinsi Kalimantan Selatan pada Jumat (11/2/2022).
Akibatnya, akses warga terganggu untuk menuju Pasar Astambul.
Warga mengeluhkan setiap hujan akses jalan itu selalu terendam.
Sehingga membuat warga terpaksa melintasi banjir sepanjang 80 meter.
Karena warga yang merasa persoalan ini tanpa solusi maka mereka memasang spanduk bernada sindiran.
Genangan itu disebut Taman Bermain Air Tahunan. (*)
Ещё видео!