Kita perlu menerapkan pola makan yang sehat saat Ramadhan agar tetap fit dan lancar dalam menjalankan ibadah puasa. Selain memilih asupan yang kaya nutrisi, kita juga harus menghindari beberapa makanan atau minuman yang bisa berdampak negatif bagi tubuh. Makanan dan minuman yang harus dihindari antara lain:
1. Makanan yang digoreng (gorengan)
2. Makanan yang terlalu pedas dan asam
3. Makanan yang berlemak
4. Makanan yang terlalu manis (tinggi gula)
5. Makanan yang terlalu asin (tinggi garam)
6. Mie instant
7. Makanan cepat saji
8. Makanan dan minuman yang dingin
9. Minuman yang mengandung kafein
10. Minuman bersoda
Ещё видео!