Read With Me adalah serial video dimana kita bersama-sama membaca cerita pendek dalam bahasa Inggris. Tujuan dari serial video ini adalah untuk memudahkan English Language Learner melatih kemampuan SPEAKING (bicara) nya dalam bahasa Inggris tanpa harus ada lawan bicara.
Selain speaking, dengan video ini kamu juga bisa meningkatkan kemampuan READING (membaca) kamu, juga belajar VOCABULARY (kosakata) melalui cerita seru!
Selamat belajar!
---------------------------------------------------------------------------------
Timestamp:
Introduction - 00:00 - 00:45
Cara menyalakan subtitle - 00:45
Mulai cerita - 1:20
---------------------------------------------------------------------------------
Another videos:
3 TIPS Kunci Lancar Speaking Bahasa Inggris Seperti Native Speaker
hhttps://www.youtube.com/watch?v=EyEABazp6YY
---------------------------------------------------------------------------------
Disclaimer:
Bahasa Inggris adalah bahasa keduaku, jadi dimaklumkan ya kalau bahasa Inggrisnya memang kurang bagus :) Tapi di channel ini, tujuan aku adalah membagikan ilmu yang menurut aku membantu untuk sesama English Language Learner. Thank you!
Ещё видео!