Desa Garumukti pada awalnya merupakan wilayah kepunduhan dari Desa Pekenjeng dan dimekarkan dari desa induknya pada bulan Juni tahun 1976. Secara geografis Desa Garumukti berada di wilayah Garut Selatan. Desa ini memiliki luas wilayah sebesar 2.290,5Ha dan dikategorikan sebagai desa hutan karena sebagian besar wilayahnya terdiri dari tanah kehutanan. Desa Garumukti memiliki jumlah penduduk sebanyak 3.530 jiwa yang terbagi menjadi 1.273 KK, 7 RW dan 27 RT.
Ещё видео!