Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru
TRIBUN-VIDEO.COM - Terekam gestur Presiden RI, Prabowo Subianto menepuk-nepuk punggung wakilnya, Gibran Rakabuming Raka.
Momen itu terjadi pada Selasa (17/12/2024) sebelum Prabowo berangkat kunjungan kerja ke Kairo, Mesir.
Sebelum menghadiri KTT G8 di Mesir itu, Prabowo mengaku telah memberikan arahan di pemerintahan kepada para menteri dan Gibran.
Prabowo juga terlihat berbicara serius dengan Gibran, yang disambut anggukan sang wakil Presiden.
Adapun, selama Prabowo di luar negeri ini, Gibran ditunjuk sebagai Plt Presiden.
Selama itu, Gibran diwajibkan meminta persetujuan Prabowo sebelum menetapkan kebijakan baru di Indonesia.
(Tribun-Video.com/Kompas.com)
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Momen Prabowo Tepuk Punggung Gibran Berkali-kali Sebelum Tinggalkan Indonesia", Klik untuk baca: [ Ссылка ].
Editor Video: Lalu yusuf wibisono
Uploader: winda rahmawati
#Tribunnews
#tribunFlores
#viral #video
#trending #beritahariini
#Floresupdate
#beritaFloreshariini
#beritaterkini
#beritanasional
#warganet #hottopic
#Viralnews #beritaviral
#Shorts
Ещё видео!