Pemerintahan Joe Biden telah mengumumkan bantuan militer senilai 600 juta dollar AS lagi untuk membantu tentara Ukraina mempertahankan momentum melawan Rusia.
Dia juga menegaskan akan terus menekan Presiden Rusia Vladimir Putin.
Dalam sebuah wawancara untuk "60 Menit" CBS News, Scott Pelley berbicara dengan Biden tentang keberhasilan medan perang Ukraina baru-baru ini dan bahaya yang dapat ditimbulkannya.
Ketika Ukraina berhasil di medan perang, Vladimir Putin menjadi malu dan terpojok, kata Pelley kepada Biden.
Pelley bertanya kepada Biden, apa yang akan dikatakan Presiden AS itu seandainya Putin mempertimbangkan penggunaan senjata nuklir kimia atau taktis.
Dalam kesempatan itu Biden menegaskan, hal itu akan mengubah wajah perang seperti Perang Dunia II.
Link: [ Ссылка ]
Editor video : Bayu Rusbianto
Narator: MG_Kimel
Editor Naskah : Rento Ari
Produser : Ribut Raharjo
BAHAN SHORTS
(BRS)
#joebiden #putin #senjatanuklir
Ещё видео!