(Nyalakan subtitle untuk menyanyi bersama! / Turn on the subtitle to sing along!)
COURTESY: INDONESIA PAPAL VISIT COMMITTEE
Playlist Lengkap (SUB INDO & EN SUB) Homili, Doa Umat, dan Sambutan Misa Paus GBK 2024 / Complete Playlist (SUB INDO & EN SUB) of Pope Mass GBK 2024 Homily, Prayer of the Faithful, and Greetings: [ Ссылка ]
Playlist Lengkap Lagu Misa Paus GBK 2024 / Complete Playlist of Pope Mass GBK 2024 Hymns: [ Ссылка ]
Playlist Lengkap Lagu Pra Misa Paus GBK 2024 / Complete Playlist of Pope Pre Mass GBK 2024 Hymns: [ Ссылка ]
Pada hari Kamis, 5 September 2024, Paus Fransiskus mengadakan misa akbar di Stadion Utama Gelora Bung Karno (GBK), Jakarta, Indonesia. Kunjungan ini adalah kali ketiga seorang paus datang ke Indonesia, yang sebelumnya telah didahului oleh Paus Yohanes Paulus II (1989) dan Paus Paulus VI (1970). GBK selalu menjadi tempat pilihan ketiga paus dalam mengadakan misa akbar di kota Jakarta. Berikut adalah cuplikan dari misa akbar pada tanggal 5 September 2024 tersebut. /
On Thursday, September 5, 2024, Pope Francis held a grand mass at the Gelora Bung Karno (GBK) Main Stadium, Jakarta, Indonesia. This was the third time a pope visited to Indonesia, having previously been preceded by visits of Pope John Paul II (1989) and Pope Paul VI (1970). GBK has always been the place of choice for the three popes to hold holy mass in the city of Jakarta. The following is a clip from the mass on September 5, 2024.
Koordinator Liturgi / Liturgy Coordinator: Pastor Riston Situmorang, OSC
Dirigen / Conductor: Pastor Eko Wahyu, OSC
Organis / Organist: Pastor Harry Hermanus Singkoh, MSC
Paduan Suara / Choir: Paduan Suara Misa Paus Fransiskus di Indonesia / Pope Francis Mass in Indonesia Choir
Solis / Soloist: Athanasia Paramita Ika Rosarie
Kemuliaan (Misa Lauda Sion, Puji Syukur 348)
Kemuliaan / Glory to God (Gloria in Excelsis Deo)
S: Tata Perayaan Ekaristi 1979, revisi 1992
L: A.S. Dirjoseputro 1967
T: Antonius Soetanta, SJ 1984
Lirik / Lyrics:
Kemuliaan kepada Allah di surga
Dan damai di bumi kepada orang yang berkenan pada-Nya
Kami memuji Dikau
Kami meluhurkan Dikau
Kami menyembah Dikau
Kami memuliakan Dikau
Kami bersyukur kepada-Mu kar’na kemuliaan-Mu yang besar
Ya Tuhan Allah raja surgawi, Allah bapa yang mahakuasa
Ya Tuhan Yesus Kristus, putra yang tunggal
Ya Tuhan Allah, anak domba Allah, putra Bapa
Engkau yang menghapus dosa dunia, kasihanilah kami
Engkau yang menghapus dosa dunia, kabulkanlah doa kami
Engkau yang duduk di sisi Bapa, kasihanilah kami
Kar’na hanya Engkaulah kudus
Hanya Engkaulah Tuhan
Hanya Engkaulah mahatinggi, ya Yesus Kristus
Bersama dengan Roh Kudus, dalam kemuliaan Allah Bapa
Amin
Ещё видео!