Koordinatoriat Wartawan Parlemen (KWP) bekerja sama dengan Biro Pemberitaan DPR RI mengundang rekan-rekan media dalam diskusi Dialektika Demokrasi:
Tema : "Jalan Terjal Pemberantasan KKB di Papua"
Tempat : Media Center MPR/DPR/DPD RI, Gedung Nusantara III, Senayan, Jakarta
Waktu : Kamis, 23 September 2021, Pukul 13.00 s/d 14.30 WIB
Narasumber:
- Anggota Komisi I DPR RI Fraksi Golkar, Dave Akbarshah Fikarno Laksono, ME.
- Kabaintelkam Polri, Komjen Pol. Drs. Paulus Waterpauw
- Pengamat Intelijen UI, Ridlwan Habib
Moderator: Erwin Syahfutra (Jurnalis Radar Lombok)
Ещё видео!