Assalamualaikum wr.rb
Halo sahabat kanal dunia islam
Dan pada tayangan video kali ini kita akan membahas "lokasi Nabi isa turun dari langit di jelang kiamat menurut hadist "
Setiap muslim Sudah pasti mengetahui akan hal terjadi nya hari kiamat , dan nabi isa alaihisalam akan turun setelah dajjal membuat kerusakan di muka bumi .
Walaupun tidak satu manusia tahu kapan akan terjadi kiamat di bumi ,Allahualam hanya Allah yang tahu , berikut adalah lokasi tempat turun nya nabi isa ke bumi menurut hadist
Rasullullah shalallahu alaihiwasallam bersabda :
"Para nabi itu bersaudara se ayah , sedangkan ibu mereka berbeda-beda dan agama mereka satu , aku adalah manusia yang paling dekat terhadap Isa bin Maryam , karena tidak ada nabi lagi di antara dia dan aku . Dan dia akan turun kembali. Jika kalian melihatnya, maka kenalilah oleh kalian bahwa dia adalah laki-laki yang sedang tingginya , berkulit putih kemerah-merahan, dia memakai dua buah baju yang agak kemerahan, seakan di kepala nya meneteskan air walaupun tidak basah. Dia akan mematahkan salib , membunuh babi dan menghapus jizyah serta menyeru manusia kepada islam , di zaman nya , ALLAH akan menghancurkan seluruh agama kecuali islam . Dan Allah akan membunuh al-Masih ad-dajjal . Kemudian terciptalah keamanan di muka bumi , hingga singa dan unta mencari makan di tempat yang sama dan demikian pula harimu dan sapi, juga serigala dan kambing ,serta anak anak kecil bermain-main dengan ular tanpa membahayakan mereka. Beliu tinggal selama 40 tahun, kemudian wafat dan kaum muslimin menshalatkan nya.
Setelah keluarnya dajjal dan terjadinya kerusakan di muka bumi ,maka ALLAH SWT mengutus Nabi Isa As untuk turun kebumi ,
hal ini sebagaimana diriwayatkan An-Nawwas bin Sam'an :
"Beliau Alaihisallam turun di menara putih yang terletak sebelah timur kota damaskus di syam (syiria) . beliau menggunakan dua pakaian yang di celup sambil meletakan kedua tangan nya pada sayap dua malaikat ,apabila beliau menundukan kepala maka (seolah olah) meneteskan air , apabila beliau mengangkat kepala maka (seolah-olah) berjatuhanlah tetesan-tetesan itu bagai manik-manik mutiara. Tidak seorang kafirpun mencium nafas Nabi Isa melainkan akan mati padahal nafas nya sejauh mata memandang . Berikut adalah (hadist sahih, HR Muslim).
Dan ALLAH BERFIRMAN :
"Dan sesungguhnya Isa itu benar-benar menjadi pertanda tentang hari kiamat , karena itu janganlah kamu ragu-ragu tentang kiamat itu dan ikutilah aku. Inilah jalan yang lurus (QS Az-Zukhruf :61)
Menurut pandangan kita dari beberapa hadist tersebut , bahwa Nabi Isa As akan turun di damaskus syam, syiria .
Apakah klian sudah tahu letak damaskus syam , syiria yang menurut hadist tempat Nabi Isa turun ke bumi ?
Damaskus adalah Kota Bersejarah di Negeri Syam
“Damaskus adalah surganya Timur, tempat terbit cahayanya yang cemerlang. Ia adalah tujuan akhir pencarian kita tentang informasi dunia Islam. Ia berhias dengan bunga-bunga dan bertabur sutera..”
adalah kota peradaban umat Islam yang menyimpan sejarah kegemilangan. Letaknya berada di sebelah barat daya Suriah. Damaskus termasuk kota tua yang tercatat dalam sejarah dengan kekuasaan yang silih berganti, yaitu antara bangsa Mongol, Romawi, dan Arab. Kota ini bagai magnet yang menarik pesona siapa saja ingin yang bermukim di dalamnya. Ada yang mengatakan, sebutan Damaskus berasal dari seorang bernama Dimasyq bin Kan’an. Sejarawan mencatat bahwa kota yang kaya akan peninggalan sejarah ini dibangun pada 3000 tahun sebelum Masehi.
Damaskus adalah tempat turunnya kembali Nabi Isa Alaihissalam setelah sebelumnya Allah angkat ke langit.
Allah Subhanahu wa Ta’ala mengabadikan kota ini dalam kisah Isa dan Ibundanya Maryam. “Dan telah Kami jadikan (Isa) putra Maryam beserta ibunya suatu bukti yang nyata bagi (kekuasaan Kami), dan Kami melindungi mereka di suatu tanah tinggi yang datar yang banyak terdapat padang-padang rumput dan sumber-sumber air bersih yang mengalir.” (Al-Mukminun:51)
Ulama Tafsir seperti Imam Ibnu Katsir Rahimahullah mengartikan “tanah yang tinggi” yang disebutkan oleh Al-Qur’an sebagai kota Damaskus.Untuk menggambarkan secara detaik kota peradaban Islam itu, Ibnu Asakir bahkan menulis buku berjudul “Tarikh Dimasyq” (Sejarah Damaskus), yang menggambarkan tentang kota ini dan wilayah-wilayah sekitarnya, serta para ulama yang hidup di wilayah tersebut. Buku ini menjadi rujukan bagi para sejarawan dan mereka yang ingin mengetahui seluk beluk tentang Damaskus.
Pada masa kejayaannya, buku-buku bagaikan lautan ilmu yang membentang di perpustakaan-perpustakaan megah di kota ini. Sekolah-sekolah diniyah bertebaran di seantero kota. Tak heran jika pada masa lalu, Damaskus menjadi salah satu kiblat ilmu dan peradaban yang banyak melahirkan para ulama, dan menjadi tempat bagi mereka yang ingin bermukim dan menuntut ilmu.
Jangan lupa untuk SUBSCRIBE jika kamu suka konten ini ya,
Bantu SHARE juga untuk menyebarkan info-info mengenai Islam ya teman-teman:)
#kanalduniaislam #NABIISA #KIAMAT
LOKASI NABI ISA TURUN KE BUMI, SAAT MENJELANG KIAMAT!
Теги
info islamdunia islamkanal dunia islamsejarah islampeninggalan islamzaman islammasa keemasan islamtradisi islambudaya islamislam di negaramasjid masjid islamkerajaan islamnegara islamibadah muslimagama islammuslimhajimekkahkakbahmadinahislam di indonesiakanal familykanal masjidMarshel widiantoliga 1madura united vs psispersik vs bhayangkara fcangelababytrafokkb) papuathariq halilintarjujutsu kaisenneocovolahraga