WISATA JEMBATAN KACA Baru Di Bulukumba Sulawesi Selatan
Selain kita bisa menikmati indahnya pemandangan laut dan tebing pantai, di tempat wisata ini juga disediakan jembatan kaca yang bisa dilewati oleh para
pengunjung. Sensasi yang didapatkan dari atas jembatan ini adalah keseruan dan cukup menegangkan. Banyak pengunjung yang datang di tempat ini berusaha mengabadikan setiap momen di spot yang menarik dengan berfoto. Karena pemandangan yang bisa didapatkan di tempat ini memang sangat bagus sekali. Penasaran dengan keindahannya? Silahkan tonton video ini sampai selesai yaa!
Video serupa di @H@RUN TV
Terima Kasih
#tebingpantai #jembatankaca #wisatabulukumba #wisata
Ещё видео!