Perbedaan lebah klanceng jenis biroi, itama, laeviceps dan thorasica
setiap lebah klanceng mempunyai krakter dan keunggulan sendiri.
lebah klanceng jenis biroi sangat cepat beradaptasi di lingkungan baru dan produktif dalam menghasilkan madu.
lebah klanceng laeviveps hampir sama dengan biroi cuma telornya acak.
lebah klanceng jenis itama sangat produktif menghasilkan madu cuma tidak bisa di budidayakan di pemukiman padat penduduk.
lebah klanceng thorasica hampir sama dengan klanceng itama cuma warna nya agak oren bagian punggung.
Ещё видео!