Pantai Cemara Tuban salah satu obyek wisata yang cukup populer di Tuban, Jawa Timur. Pantai ini menawarkan suasana pantai yang teduh dengan jejeran pohon cemara di sekelilingnya.
Pantai Cemara terletak di Desa Sugihwaras, Kecamatan Jenu, Kab. Tuban, Jawa Timur
#pantai #pantaiutara #pantaicemara #wisata #wisatatuban #liburan #atvmotor #jalanjalan
@MasSeanKemanaMana
Ещё видео!