#kuntumfarmfield #wisatabogor #wisatapuncak
Hallo teman-teman,,
Kali ini kita liburan ke peternakan hewan, ada banyak macam hewan yang bisa kita kasih makan seperti domba, sapi, kelinci, marmut, ayam, bebek, burung, dll. Kita dapat free makanan hewan untuk domba dan sapi, selain kedua hewan tsb kita di harapkan membeli makanannya sendiri. Anak-anak dijamin betah deh kalau liburan kesini, seru bangeeeettt
Yuk tonton videonya sampai habis siapa tau bisa jadi referensi liburan sekolah....
Setelah nonton klik tombol SUBSCRIBE dan gambar loncengnya, like dan share juga ya teman-teman
Follow instagram :
[ Ссылка ]
#wisata #wisatapuncak #wisatapuncakbogor #kasihmakan #kasihmakanikan #kasihmakankelinci #kelinci #sapi #domba #kambing #liburanseru #explorebogor #wisataanak #jalanjalan #mengenalhewan #liburankeluarga #liburananak #sensoryplay #pendidikananakusiadini #zoo #hewanternak #peternakan #puncakbogor #puncak
Ещё видео!