Assalamualaikum wr wb...
menu wajib makan sehari hari harus nasi dengan sayur dan lauk pauk
nah lauknya ini untuk aman dikonsumsi oleh anak kecil harus aman dari tulang dan duri
inilah caranya membuat pepes ikan bandeng tanpa duri bahan bahanya ada dibawah ini
simak terus ya sahabat
terima kasiih
bahan -bahan:
2 ekor ikan bandeng
10buah cabai merah
15siung bawang merah
7siung bawang merah(goreng)
7belah kemiri
asam jawa secukupnya
3lembar daun salam
2sdt garam
3sdt gula pasir
1/2sdt penyedap
minyak secukupnya untuk menumis bumbu
daun pisang secukupnya
tusuk lidi secukupnya
Terima kasih sudah
menonton
semoga bermanfaat
jazakumullah🙏
Ещё видео!