#infonewsupdate #banjirbrebes #beritajatenghariini #brebes
8 Desa di Brebes Terendam Banjir, Ratusan Orang Mengungsi
Ratusan rumah di delapan desa di 3 kecamatan di Brebes, terendam banjir. Bencana alam ini terjadi menyusul hujan deras yang terjadi sejak Jumat sore hingga Sabtu
Akibat hujan deras di wilayah Brebes mengakibatkan debit air sungai meningkat. Imbasnya, sejumlah desa di tiga kecamatan, masing masing Jatibarang, Wanasari dan Kecamatan Brebes terendam banjir.
Di Kecamatan Jatibarang, dua desa yakni Kedungtukang dan Bojong terendam banjir akibat limpasan Sungai Pemali. Ketinggian air di dua desa ini mencapai 50 hingga 150 centimeter.
Ещё видео!