Dalam rangka memperingati Hari Kesetiakawanan Sosial Nasional atau HKSN Tahun 2021. Pada tanggal 18 sampai dengan 21 Desember, Pusat Data dan Informasi Kesejahteaan Sosial Kementerian Sosial RI membuka layanna konsultasi data pada booth pameran HKSN yang diselenggarakan di Halaman Kantor Gubernur Kepulauan Bangka Belitung
Layanan Konsultasi yang dilakukan diantaranya adalah:
Konsultasi terkait DTKS dan SIKS-NG, Sosialisasi terkait Menu Usul Sanggah pada
Aplikasi Cek Bansos, dan Sosialisasi Aplikasi SAGIS
Selain itu para pengungjung yang hadir bersasal dari berbagai kalangan, seperti Perwakilan dari Satuan Kerja di Internal Kementerian Sosial, perwakilan Dinsos Kab/Kota yang turut hadir dalam acara HKSN,
instansi pemerintah daerah/OPD setempat, Mahasiswa Pejuang Muda penempatan Kota Pangkal Pinang, serta Masyarakat.
Ещё видео!