Pandemi Covid-19 memaksa para pelaku usaha sektor pariwisata dan ekonomi kreatif harus beradaptasi dengan teknologi. Sejumlah program unggulan dibuat oleh Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif sebagai jurus jitu untuk mempercepat pemulihan sektor parekraf seiring dengan dimulainya program vaksinasi nasional. Insight with Desi Anwar bersama Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, Sandiaga Uno membahas bagaimana pemulihan dan adaptasi sektor pariwisata dan ekonomi kreatif di masa pandemi.
Jurus Menparekraf Sandiaga Uno Selamatkan Pariwisata
Теги
desi anwarinsight with desi anwarcnn indonesiasandiaga unomenparekrafpariwisataekonomi kreatifparekrafcovid-19vaksinasitempat wisataadaptasi sektor pariwisatainovasi teknologi pariwisataumkmqrisproduk kreatif lokalonboarding umkmdesa wisatadesa penglipuran balisertifikasi desa wisatae-tourismgo mandalikawisata alambalipemulihan ekonomiinvestasi pariwisataindustri filmpasar ekonomi kreatifwisatawanturis mancanegara