Direktur PPPHI Ditjen PHI Kemenaker, John Daniel Saragih menyebutkan bahwa penambahan proyeksi angka pengangguran dimasa pandemi ini mencapai 2,9e juta - 5,23 juta, sehingga diharapkan pembukaan kembali ekonomi bisa kembali menyerap pekerja yang dirumahkan dan di PHK.
Selain itu, John Daniel Saragih juga menyebutkan bahwa pemerintah juga mempersiapkan program bagi pekerja yang terdampak corona, meliputi insentif pajak, relaksasi iuran BPJS hingga pembayaran pinjaman kredit bagi sekitar 56 juta pekerja sektor informal.
Selain itu juga diberikan stimulus ekonomi bagi pelaku usaha untuk mencegah PHK termasuk memprioritaskan program kartu pra kerja bagi pekerja korban PHK bagi 5,6 juta orang hingga perlindungan bagi pekerja migran.
Selengkapnya saksikan dialog Aline Wiratmaja dengan Direktur PPPHI Ditjen PHI Kemenaker, John Daniel Saragih dalam Power Lunch, CNBC Indonesia (Rabu, 27/05/2020)
Terus ikuti berita ekonomi bisnis dan analisis mendalam hanya di [ Ссылка ].
CNBC Indonesia terafiliasi dengan CNBC Internasional dan beroperasi di bawah grup Transmedia dan tergabung bersama Trans TV, Trans7, Detikcom, Transvision, CNN Indonesia dan CNN Indonesia.com.
CNBC Indonesia dapat dinikmati melalui tayangan Transvision ch 805 atau streaming melalui aplikasi CNBC Indonesia yang dapat di download di playstore atau iOS.
Follow us on social:
Twitter: [ Ссылка ]
Facebook Page: [ Ссылка ]
Instagram: [ Ссылка ]
Ещё видео!