Hik Miman mulai berjualan sejak tahun 2020, lokasinya di Bekonang Sukoharjo. Warung yang mepet sawah ini menawarkan makanan khas jawa seperti Tumpang, gado gado, bakmi ketoprak, lontong opor dan aneka masakan jawa. Udara dan pemandangan disamping sawah menambah kenikmatan dalam bersantap. Buka setiap hari Senin sd Sabtu (Minggu libur) dari jam 10.00 sd 19.00 WIB.
HIK MIMAN
[ Ссылка ]
Ещё видео!