13 January 2020 Kereta Ranggajati berhenti di Stasiun Kutowinangun untuk bersilang dengan Kereta Argo Dwipangga Fakultatif
Ranggajati merupakan kereta api dengan rute perjalanan (Cirebon-Surabaya Gubeng-Jember) dengan membawa rangkaian kelas Bisnis & Eksekutif
Argo Dwipangga Fakultatif merupakan kereta tambahan dengan rute perjalanan dari Gambir menuju Solo Balapan dengan membawa rangkaian full kelas Eksekutif
Ещё видео!