100%berhasil!!!cara sambung pucuk mangga agar pendek cepat berbuah
halo sobat tani dimananapun anda berada
jumpa lagi dengan channel@Budiyonochannel747
dalam video ini saya akan berbagi pengalaman tentang cara membuat bibit mangga dari biji agar cepat berbuah salah satunya dengan melakukan sambung pucuk yaitu perkembang biakan secara vegetatif. dengan memakai entres yang sehat serta memiliki matun yang sudah besar akan mempercepat pecah tunas. yuk simak videonya hingga selesai ya agar dapat video terbaru.
jangan lupa bantu like komen dan dubscribe agar saya semakin bersemangat.
#sambungpucukmangga
#carasambungpucukmangga
#graftingmangga
#cantummatatunas
#graftingdurian
#mangga
#pertanian
Ещё видео!