Kepemimpinan M Taufik di Partai Gerindra DKI Jakarta terus digembosi.
Perlahan tapi pasti, M Taufik yang sudah 12 tahun memimpin Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Gerindra DKI Jakarta itu kehilangan kekuasaannya. Kedatangan Ahmad Riza Patria di DKI disebut sebagai biang kerok.
Pria yang akrab disapa Ariza itu ditarik dari DPR RI untuk mengisi jabatan Wakil Gubernur DKI pada 15 April 2020. Ia mengisi pos yang ditinggalkan Sandiaga Uno.
Baru 6 bulan menjabat Wakil Gubernur, Ariza sudah menggeser posisi M Taufik di Gerindra DKI.
Simak selengkapnya dalam video berikut ini.
Penulis : Ihsanuddin
Penulis Naskah: Syalutan Ilham
Video Editor: Syalutan Ilham
Produser: Okky Mahdi Yasser
#MTaufik #AhmadRizaPatria #DPRDDKI #JernihkanHarapan
Kekuasaan M Taufik di Gerindra DKI Pelan-pelan Digembosi
Теги
kcmnewsm taufikgerindra dkiahmad riza patriadprd dki jakartadki jakartaSurat Pencopotan M Taufik Sudah Ada Riza Patria: Ini Pergantian Biasa Dalam PartaiGerindra Sebut Pencopotan M Taufik Bukan karena Doakan Anies Jadi PresidenGerindra Bantah Copot M Taufik Gara-gara Pernah Doakan Anies PresidenM Taufik Dicopot dari Kursi Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta Digantikan oleh Rani MaulianiM Taufik Konfirmasi Pencopotan Dirinya dari Jabatan Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta