Lukman Sardi bercerita mengenai kehidupannya setelah memutuskan pindah agama. Diketahui bahwa Lukman resmi pindah dari Islam ke Kristen tahun 2014 silam.
Setelah 10 tahun menjadi seorang Kristiani, ia mengaku menjalani hidup yang lebih baik. Cerita tersebut dibagikan Lukman melalui podcast bersama Desta serta Vincent.
Desta pun mengakui bahwa Lukman Sardi kini memang jauh lebih baik. Jadi lebih baik setelah pindah agama, ayah tiga anak ini pun sadar bahwa jalan hidup seseorang berbeda-beda.
Diceritakan sebelumnya, Lukman Sardi memutuskan masuk Kristen setelah melaksanakan ibadah umrah di Tanah Suci. Aktor sekaligus produser kenamaan Tanah Air ini sempat mengalami kejadian kurang menyenangkan saat menjalani tawaf di Ka'bah.
Lukman Sardi mengaku terbawa kesal karena kesulitan menyentuh Hajar Aswad. Lukman Sardi mengingat ucapan sang kakek untuk terus menyebar kasih. Di sini, dia merasa mendapat hidayah sang pencipta.
Setelah pulang dari ibadah umrah di tanah suci, Lukman Sardi pun memutuskan untuk pindah agama. Lukman lahir di Jakarta pada 14 Juli 1971. Ia akrab dipanggil dengan sebutan Memet oleh sahabat-sahabat terdekatnya.
Lukman merupakan putra musikus dan pemain biola legendaris Indonesia, Idris Sardi dan Zerlita. Ayahnya bercerai saat Lukman belum genap berusia tiga tahun.
Sejak belia, Lukman sudah mengasah kemampuan akting melalui empat film drama yang cenderung mempertontonkan akting menguras air mata, yaitu Kembang-Kembang Plastik (1978), Pengemis dan Tukang Becak (1979), dan Anak-Anak Tak Beribu (1980).
Sebelum terjun menjadi aktor profesional, Lukman sempat menjadi seorang penjual asuransi dan mendirikan sebuah taman kanak-kanak. Kemudian, ia akhirnya bermain dalam sebuah sinetron bertajuk Cinta Yang Kumau.
Dari sana, ia mendapat tawaran dari Mira Lesmana untuk mengikuti penyeleksian pemeran film kolosal Gie. Walaupun mendapat peran kecil dalam film tersebut, aktingnya cukup mencuri perhatian.
Saat ini, selain berprofesi sebagai seorang aktor, Lukman juga bekerja di MNC Pictures sebagai produser kreatif. Lukman lahir di Jakarta pada 14 Juli 1971. Ia akrab dipanggil dengan sebutan Memet oleh sahabat-sahabat terdekatnya.
Lukman merupakan putra musikus dan pemain biola legendaris Indonesia, Idris Sardi dan Zerlita. Ayahnya bercerai saat Lukman belum genap berusia tiga tahun.
Lukman berpindah agama dari Islam ke Kristen. Ia menikah dengan Pricillia Pullunggono, yang berusia tiga belas tahun lebih muda darinya pada 28 Maret 2009.
Pasangan ini dikaruniai tiga orang anak, yakni Akiva Dishan Ranu Sardi (28 Desember 2009) Akira Deshawn Yi Obelom Sardi (15 Mei 2012),dan Akino Dashan Kaimana Sardi (1 Agustus 2013).
Jangan lupa like share dan Subscribe agar tidak ketinggalan berita viral hari ini
Homepage: [ Ссылка ]
Instagram : [ Ссылка ]
TikTok: [ Ссылка ]
Facebook: [ Ссылка ]
For business enquiries please contact: pojoksatukangasep@gmail.com
======================
#pojoksatu #beritaviral #beritaterkini
Ещё видео!