Official Music Video “Satu Yang Aku Rindu” by Thomas Arya
Artist: Thomas Arya
Title: Satu Yang Aku Rindu
Composer: Thomas Arya
Arranger: Decky Ryan
________________________________________________
Lirik Satu Yang Aku Rindu:
Seandainya diriku bisa
Bersenandung dengan rembulan
Pasti ku bisikkan
Perasaan ini
Betapa sangat ku mencintai
Ku tak tahu berapa lama
Menahan gejolak asmara
Kepada dirinya hati ku meminta
Berjalan ke arah bahagia
Begitu berat lidah ku
Ini untuk berucap cinta
Utarakan semua rahasia
Semoga kau pahami
Cara sikap ku
Yang slalu memperhatikanmu
Mengharap
Di suatu hari
Cinta dan sayangmu
Pujaan hati
Huo o o o
Huo o o o
Hanya dirimu
Satu yang ku rindu
________________________________________________
Credits:
Videographer: Doddy Alexa
Executive Produser: @ThomasArya81
Wardrobe: Yatty Chia
Temui Thomas Arya di:
Facebook: [ Ссылка ]
Instagram: [ Ссылка ]
Channel ini adalah channel resmi Thomas Arya sebagai media distribusi lagu terbaru Thomas Arya, acoustic Thomas Arya khusus untuk YouTube dalam bentuk konten digital kualitas terbaik.
#ThomasArya #SatuYangAkuRindu #SlowrockTerbaru
© 2023 Thomas Arya
Ещё видео!