Laporan wartawan ribunnews.com, Ibriza Fasti Ifhami
TRIBUN-VIDEO.COM -Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) RI menggelar sidang pemeriksaan dugaan pelanggaran Kode Etik Penyelenggara Pemilu (KEPP) dalam hal inu KPU RI, pada Jumat (22/9/2023).
Sidang ini dilakukan terkait aduan, bahwa KPU RI melanggar prinsip mandiri dalam menyusun regulasi dalam Peraturan KPU Nomor 10 Tahun 2023 tentang pencalonan Anggota DPR, DPRD Provinsi, dan DPRD Kabupaten/Kota (PKPU 10/2023).(*)
Hsot: Yustina Kartika
Vp: Yohanes Anton
#kpu #dkpp
Ещё видео!