Seringkali kita melihat video dimana suara orang yang berbicara, tertutup atau tidak terdengar dengan jelas karena suara musik backsound yang terlalu keras. Sehingga narasi yang disampaikan tidak bisa tersampaikan dengan bagus.
Nah..Pada video kali ini saya akan berbagi cara bagaimana mengatur volume suara antara musik backsound dengan suara voice over atau suara saat kita berbicara. Jadi saat ada suara orang berbicara, maka suara musik latar belakang akan pelan, dan saat suara orang berbicara berhenti, maka suara musik latar belakang akan naik volumenya. Ini membuat video kita lebih dinamis dan enak didengar, karena suara kita akan terdengar lebih jelas dengan tambahan suara musik latar yang menarik,dan tidak saling menutupi suaranya.
Kali ini kita masih menggunakan aplikasi kinemaster, dan hanya bermodalkan hp android/ ios. Dan fitur untuk mengatur volume ini adalah omplop volume yang ada di kinemaster
Semoga video ini bermanfaat buat temen temen semua yang mau mengedit video agar hasil editannya lebih menarik. Dan apabila dirasa video ini bermanfaat, silahkan subscribe, like, komen, dan share ya temen temen… agar saya lebih bersemangat membuat video video berikutnya
Silahkan kunjungi channel saya dan subscribe: [ Ссылка ]
Tag: cara edit kinermaster,tutorial youtube, tutorial kinemaster, cara mengatur volume backsound dan voice over, audio ducking, youtuber pemula, kinemaster tutorial
Xbdgdjksk
Ещё видео!