20 tahun yang lalu, 4 Oktober 2000, Provinsi Banten resmi menjadi provinsi baru, terpisah dari Provinsi Jawa Barat.
Sejarah awal berdirinya provinsi banten.
Provinsi Banten terdiri dari 4 kabupaten dan 4 kota yang meliputi, Kabupaten Pandeglang, Kabupaten Lebak, Kabupaten Serang, Kabupaten Tangerang, Kota Tangerang, Kota Cilegon, Kota Serang, dan Kota Tangerang Selatan.
Sejarah singkat provinsi banten,
Kesultanan banten,
Merupakan wilayah di tatar Pasundan, serta wilayah paling barat di
Pulau Jawa, Indonesia. Provinsi ini pernah menjadi bagian dari Provinsi Jawa Barat, namun menjadi wilayah pemekaran sejak tahun 2000, dengan keputusan Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2000. Pusat pemerintahannya berada di Kota Serang
Sejarah awal berdirinya provinsi banten
Теги
Sejarah bantensejarah kesultanan bantenkesultanan bantensejarah berdirinya provinsi bantensejarah awal berdirinya provinsi bantensejarah provinsi bantenterbentuknya provinsi bantensejarah singkat provinsi bantensejarah terbentuknya provinsi bantenkerajaan bantensultan hasanudin banten kesultanan bantenkabupaten lebaksuku baduy bantenkabupaten pandeglangprovinsi jawa barat