Kegiatan konservasi Penyu NAGARAJA CILACAP saat penemuan jejak pendaratan penyu di pantai Sodong Desa Karangbenda kecamatan Adipala Cilacap
Hasil laporan nelayan adanya penemuan jejak pendaratan penyu sehingga memberikan informasi kepada kelompok Konservasi Penyu NAGARAJA CILACAP
Diharapkan masyarakat semakin sadar akan kelestarian penyu yang semakin tahun semakin langka bisa tetap lestari di perairan Cilacap
Ещё видео!