Aliansi mahasiswa yang tergabung dalam Badan Eksekutif Mahasiswa Seluruh Indonesia (BEM SI) menggelar aksi unjuk rasa menolak kenaikan pajak pertambahan nilai (PPN) 12 persen di depan Istana Merdeka, Jakarta, Jumat (27/12/2024).
Aksi penolakan ini dilakukan karena mahasiswa menilai kenaikan PPN menjadi 12 persen bukan solusi, tapi ancaman bagi rakyat kecil. Mahasiswa beranggapan, kebutuhan hidup saat ini semakin mahal dan merugikan semua elemen masyarakat.
Rangkaian demo sebelumnya juga sudah sempat digelar oleh sejumlah elemen beberapa hari pasca Kemenko Perekonomian bersama Kementerian Keuangan dan jajarannya meresmikan penetapan PPN 12 persen per 1 Januari 2025 nanti.
Simak tayangan demo selengkapnya dalam tayangan berikut ini.
Video Jurnalis: Xena Olivia
Produser: Nursita Sari
Streamer: Pramudya Adiamarta
Bergabunglah sebagai channel member kami untuk mendapatkan video-video eksklusif. Klik link berikut ini:
[ Ссылка ]
#JernihMelihatDunia #JernihkanHarapan #breakingnews #newsupdate #demo #demobemsi #bemsi #bem #mahasiswa #demomahasiswa #ppn12persen #pajaknaik #demonstrasi #unjukrasa #istananegara #demohariini
*****
Agar tidak ketinggalan berita-berita terkini, terlengkap, serta laporan langsung dari seluruh Indonesia, yuk subscribe channel youtube Kompas.com. Aktifkan juga lonceng supaya kamu dapat notifikasi video terbaru dari Kompas.com.
Follow kami di media sosial:
Facebook: [ Ссылка ]
Instagram: [ Ссылка ]
Twitter: [ Ссылка ]
Tiktok: [ Ссылка ]
Ещё видео!