POS-KUPANG.COM - Kepolisian mengungkap identitas para korban yang rumah tinggal mereka terbakar api di Kampung Pau, Desa Ruan, Kecamatan Kota Komba, Kabupaten Manggarai Timur, ludes terbakar api pada Jumat (13/12/2024).
Kapolres Manggarai Timur, AKBP Suriyanto, melalui Kapolsek Kota Komba, Iptu I Komang Suita menerangkan identitas para korban yakni Mateus Neu (70), Yohanes Tani (38), dan Eduardus Yanto Aja (37) yang juga menjadi korban satu Unit kios terbakar.
Komang mengatakan, dalam peristiwa kebakaran rumah itu, tidak ada korban jiwa, namun kerugian material dari para korban dengan total mencapai Rp 275.000.0000 dan para korban sedang diungsikan di rumah keluarga. (POS-KUPANG.COM, Robert Ropo)
___________________________________________
Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru.
Penulis: Robert Ropo
Editor: Rosalina Woso
Editor Video : Isabella
#short #shortvideo #Kebakaran #KotaKomba #ManggaraiTimur #BeritaNTT #poskupang #kupang #ntt
Ещё видео!