Viral Manto Malak di Gunung Merbabu Berulah Lagi, Dikasih Rokok Sebatang Minta Sebungkus
Viral video pendaki mengeluh dipalak saat mendaki Gunung Merbabu via Suwanting Magelang.
Kejadian ini bukan hanya sekali, pria itu memalak dan mendatangi para pendaki satu persatu.
Berdasarkan keterangan, pria yang meresahkan para pendaki di Gunung Merbabu bernama Manto.
Pada video tersebut, tampak Manto sedang diinterogasi oleh para pendaki.
Ketika diinterogasi, manto berdalih mendaki untuk mencari rumput sekitar Gunung Merbabu.
Editor : Yga
Ещё видео!