JAKARTA, KOMPAS.TV - Satuan Tugas Penanganan Covid-19 merilis perkembangan data kasus Covid-19 di Indonesia. Lewat rilis BNPB, tercatat ada penambahan kasus sebanyak 40.489 kasus baru terkonfirmasi positif Corona. Dari penambahan ini, total kasus terkonfirmasi positif Corona di Indonesia per 11 Februari 2022 pukul 12:00 WIB sebanyak 4.708.043 kasus.
Baca Juga Gubernur Umumkan Positif Covid 19 Varian Omicron di [ Ссылка ]
Sementara itu, ada penambahan kasus sembuh sebanyak 15.767 orang. Sehingga total kasus sembuh sebanyak 4.250.277 orang.
Sedangkan kasus meninggal dunia bertambah 100 kasus, sehingga total kasus meninggal dunia sebesar 144.958 kasus.
Video Editor: Laurensius Krisna Galih
Artikel ini bisa dilihat di : [ Ссылка ]
Ещё видео!