BANJARMASINPOST.CO.ID - Warung kopi alias warkop biasanya hanya dapat di temukan di Indonesia saja, khusus nya di kota - kota besar seperti kota Jakarta.
Namun kali ini, ada warkop tradisional ala indonesia di New York, Amerika Serikat yang sedang viral di media sosial.
Warkop tersebut menjual menu makanan yang dan sederhana seperti minuman sachet, gorengan hingga Indomie telur kornet.(Tribunnews.com)
#warkopnyc
#gointernasional
#newyork
Ещё видео!