Salam sahabat alam! video kali ini saya bersama si otan dan tim kembali datang ke salahsatu hutan bambu lebih tepatnya adalah hutan bambu habitatnya king cobra, kebetulan kami mendapatkan laporan dari warga setempat tentang adanya sosok ular hitam besar dan panjang, yang melintas ke pemukiman warga, dan tak jarang mengagetkan warga sehingga warga takut terjadi hal hal yang tidak diinginkan, maka dari itu saya dan tim serta otan, bergegas menuju lokasi, dan ternyata benar saja, setelah sampai dilokasi, saya menemukan sarang ular king cobra yang banyak sekali telurnya, bahkan kami melihat detik detik telur king cobra menetas secara langsung, dan tiba tiba ketika kami mengumpulkan baby king cobra, datanglah induk king cobra yang sangat besar, king cobra monster pun datang dan menghampiri kami, spontan kami ambil dan amankan juga, untuk kami rescue dan rilise kembali di lokasi yang aman dari manusia!
#sahabatalam #kingcobra #babykingcobra #siotantrans7
Ещё видео!