Museum Sultan Mahmud Badaruddin II sebelumnya adalah bangunan yang digunakan sebagai kantor residen kolonial. Bangunan museum ini juga sempat digunakan sebagai markas tentara militer Jepang saat perang dunia - II. Setelah Indonesia merdeka pernah juga menjadi markas besar TNI (Kodam II/Sriwijaya), kemudian di tahun 1984 bangunan ini diserahkan kepada pemko Palembang yang selanjutnya dijadikan Museum. Di dalam Museum ini ada Arca, replika prasasti, sejarah perang, benda-benda perang seperti meriam, keris, dan masih banyak lagi.
[ Ссылка ]
#museum #sejarahindonesia #palembang #sultan #pahlawan #kerajaan
Ещё видео!