Membicarakan Pasal 6 (1) UU PPh ibarat uji nyali. Pengaturannya luas dan diakui paling rawan dispute. Bincang-bincang ini coba memotret biaya 3M dari optik pelaku usaha, dengan langsung membaca kata demi kata dari Undang-undang. Juga menghubungkannya dengan pengkreditan PPN dan pemotongan PPh.
Rina Anita Indiana, SE BKP
Raica Allaeindo, SE BKP
www.kenalpajak.com
ig : Pahampajak_id
#pajak#pajakindonesia #deductible#UU PPh#UU HPP
Ещё видео!