Turkiye pada Senin (10/4/2023) meluncurkan kapal terbesarnya, TCG Anadolu, sebuah kapal serbu amfibi milik Angkatan Laut Turkiye yang dapat dikonfigurasi sebagai landing helicopter dock (LHD) dan kapal induk drone.
Berkat kapal multifungsi tersebut, Turkiye akan menjadi pemimpin teknologi terobosan dalam industri pertahanan, kata Presiden Turkiye Recep Tayyip Erdogan dalam upacara pengiriman kapal itu di Istanbul.
Simak selengkapnya dalam video berikut.
Penulis Naskah: Arini Kusuma Jati
Narator: Arini Kusuma Jati
Video Editor:Agung Setiawan
Produser: Yusuf Reza Permadi
Music by Dance of the Mammoths - The Whole Other
#KapalTCGAnadolu #KapalAmfibiTurkiye #JernihkanHarapan
Ещё видео!