Penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi melakukan penggeledahan di Gedung Mahkamah Agung pada Jumat (23/9/2022).
Hal itu dilakukan KPK, usai menetapkan Hakim Agung Sudrajad Dimyati sebagai tersangka.
Namun, Kepala Bagian Pemberitaan KPK Ali Fikri belum memberikan informasi lebih rinci terkait penggeledahan tersebut.
Simak selengkapnya dalam video berikut.
Video Jurnalis: Firda Rahmawan, Syalutan Ilham
Penulis: Irfan Kamil
Penulis Naskah: Dariz Kartika
Narator: Dariz Kartika
Video Editor: Farah Chaerunniza
Produser: Adil Pradipta
Musik: Oceanography - Trout Recording
#MahkamahAgung #SudrajadDimyati #JernihkanHarapan
Ещё видео!