Lagu ini saya ciptakan bersama band saya, Mestig. Bisa dibilang ni adalah lagu rap pertama di Mempawah (ada juga yang mengatakan lagu rap pertama di Kalimantan Barat).
Lagu ini bercerita segala macam kebudayaan dan segala sesuatu yang ada di Mempawah.
Lagu ini di rekam pada tahun 2003 dan dirilis pada 2004 secara resmi oleh Pemerintah Daerah Mempawah lewat Album Kompilasi Lagu Daerah Mempawah Volume 2.
Ещё видео!