Berikut Merupakan paparan mengenai stadium penyakit ginjal kronis.
Ginjal adalah organ tubuh yang terletak di bawah tulang rusuk bagian belakang, dan dekat bagian tengah punggung pada kedua sisi tulang belakang. Ginjal adalah salah satu organ dengan fungsi vital dalam kehidupan.
Fungsi ginjal dalam tubuh amat vital. Ginjal setiap harinya menyaring sekitar 200 liter darah. Selain menyaring darah, konverter vitamin D dalam tubuh, dan mengatur keseimbangan asam-basa tubuh, ginjal memiliki fungsi lainnya, yaitu:
1. Menyaring dan Membuang Limbah
2. Mengendalikan Keseimbangan Air
3. Mengatur Sel Darah Merah
4. Mengatur Tekanan Darah dan Kadar Garam
#GinjalSehatVol3 #InfoGrafik #RSMHThamrinCileungsi #Kesehatan #Ginjal #GinjalSehat #RadjakHospital #KPCDI #Kemenkes #InfoKesehatan
Ещё видео!