Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru
TRIBUN-VIDEO.COM - Penyakit cacar monyet atau Mpox kini sedang menjadi perhatian global, pasalnya badan kesehatan dunia (WHO) saat ini menetapkan mpox sebagai darurat kesehatan global.
Penetapan ini menyusul adanya potensi sebaran Mpox lebih luas ke berbagai negara.
Status darurat tersebut diumumkan pada 14 Agustus 2024 menyusul peningkatan kasus Mpox di Kongo dan sejumlah negara di Afrika.
WHO mencatat, ada lebih dari 14.000 kasus dan 524 kematian di Afrika pada 2024 melampaui tahun lalu.
Tribunners juga mungkin saat ini melihat di sosial media banyak yang mengunggah awareness soal mpox, foto-foto korban mpox.
Terkait kondisi terkini mpox di Indonesia kita akan berbincang dengan ibu Kabiro Komunikasi dan Pelayanan Publik Kemenkes, Siti Nadia Tarmizi.
Program: OnFocus
Host: Apfia Tioconny Billy
Editor Video: Akbar permana
#monkeypox #kesehatan #cacarmonyet
Ещё видео!