Eks Menteri Pemuda dan Olahraga Roy Suryo selesai jalani pemeriksaan di Polda Metro Jaya, Kamis (30/6/2022).
Roy Suryo diperiksa selama 3 jam sebagai saksi atas laporan yang ia buat. Selama 3 jam, ia dicecar 18 pertanyaan terkait 3 akun pengunggah pertama meme stupa Candi Borobudur mirip Presiden Joko Widodo.
Selain itu, Roy Suryo juga menyerahkan bukti terkait identitas asli 3 akun pengunggah pertama meme tersebut.
Simak selengkapnya dalam video berikut.
Video Jurnalis: Pramulya Sadewa
Penulis Naskah: Pramulya Sadewa
Video Editor: Pramulya Sadewa
Produser: Okky Mahdi Yasser
#RoySuryo #MemeCandiBorobudur #JernihkanHarapan
Ещё видео!