VP: Saiful Sholichfudin
Pelaku Pernikahan Sesama Jenis di Cianjur Berasal dari Kalimantan, Kini Kasusnya Ditangani Polisi
Penyamaran AY akhirnya terbongkar setelah pemerintah desa dan warga menelusuri identitas aslinya.
Pernikahan AY dengan wanita asal Desa Pakuon, Kecamatan Sukaresmi, Kabupaten Cianjur pun terungkap sebagai pernikahan sesama jenis yakni, perempuan dengan perempuan.
Kini kasus pernikahan sesama jenis ini tengah ditangani Polsek Sukaresmi.
Hal tersebut diungkapkan Camat Sukaresmi Latif Ridwa saat diwawancarai wartawan pada hari Sabtu (9/12/2023).
Hingga saat ini, sejumlah pihak telah dimintai keterangan terkait gegernya penikahan sesama jenis yang melakukan pernikahan di wilayah Sukaresmi.
WEBSITE:
[ Ссылка ]
#TribunMataraman
#Mataraman
#Blitar
#Kediri
#Nganjuk
#Trenggalek
#Tulungagung
Ещё видео!