Dengan total luas lahan sebesar 414,3 hektar, Kertajati Aerocity dibangun dengan visi untuk menjadi World-Class Green Airport City, yang mengintegrasikan nilai-nilai dasar dari sebuah kawasan dan lingkungan untuk menciptkan komunitas modern yang ideal untuk bisnis, lifestyle dan rekreasi.
Sebagai tahap awal, Kertajati Aerocity akan membangun sebuah kawasan bernama business park 1. Pembangunan kawasan ini akan ditandai dengan berdirinya Grand Anila Apartment, yang ground breaking-nya akan dilakukan pada Januari mendatang.
Yang dua-duanya menawarkan view bandara, Kota Majalengka dan Gunung Ciremai serta Tampomas. “Dan yang pasti, Grand Anila Apartment ini memiliki banyak keunggulan,” .
Keunggulan yang dimaksud adalah jarak apartemen dengan Bandara Kertajati yang sangat dekat dan hanya ditempuh dalam waktu lima menit.
Selain itu, secara aksesibiltas, Grand Anila Apartment dapat dilalui dengan akses Tol Cisumdawu dan Tol Cipali. Apalagi, di masa mendatang akan tersedia fasilitas LRT di Bandara Kertajati. “Dan sekali lagi, ini merupakan kawasan Aerocity pertama di Indonesia,”
Secara fasilitas, apartemen yang dibangun atas kerja sama antara PT PP Properti Tbk dan PT BIJB Aerocity Development itu juga, dilengkapi dengan kolam renang dengan sitem ozon treatment water.
Air kolam renang tidak menggunakan kaporit, sehingga tidak menyebabkan kerusakan kulit, tidak pedih di mata dan tidak berbau, seperti air mineral.
Yang lebih istimewa, di lobi apartemen akan tersedia check-in counter. Sehingga, penghuni apartemen tidak perlu repot ke bandara untuk check-in.
“Dan ini akan menjadi apartemen pertama di Majalengka dan sebagai Central Bussines Distric (CBD) di sini,”.
Dengan berbagai keunggulan tersebut, Kertajati Aerocity diyakini akan menjadi kawasan unggulan dan pilihan utama sebagai lingkungan yang ideal untuk bisnis, lifestyle dan rekreasi.
Sebab, meski masih tahap sosialisasi, total peminat yang telah membayarkan booking fee telah mencapai sekitar 450 orang. “Itu untuk apartemen. Sebenarnya kita ada untuk retailnya, tetapi itu akan ditawarkan terakhir. Saat ini apartemen,kios dam ruko kantor .
Untuk harganya, tahap pertama atau di tower Latika menyediakan dua tipe, yakni satu dan dua bedroom. Tipe satu bedroom ditawarkan di kisaran harga Rp300 jutaan, sedangkan di tipe dua bedroom di kisaran harga Rp600 jutaan. “Booking fee-nya bisa Rp6 juta, dengan waktu pelunasan sampai 36 kali,”
Ещё видео!