Pemerintah telah menandatangani kesepakatan kerja sama dengan BUMN Rusia terkait penukaran produk ekspor strategis seperti kopi, teh, dan minyak kelapa sawit dengan 11 pesawat Sukhoi-SU35. Barter komoditas dalam negeri dengan alutsista militer ini untuk mengganti sejumlah armada pesawat tempur F-5 Indonesia yang sudah usang. Sejauh mana proses atau mekanisme hingga kelebihan dan kekurangan barang yang akan dibarter ini serta mengantisipasi terjadinya celah korupsi? Ikuti dialog terkait masalah ini bersama pengamat militer, Susaningtyas Nefo Handayani Kertapati, Kadispen TNI Angkatan Udara Marsekal Pertama Jemi Trisonjaya, serta anggota Komisi I DPR Dimyati Natakusumah.
Official Website: [ Ссылка ]
Facebook.com/BeritaSatuTV
Youtube.com/BeritaSatu
@BeritaSatuTV
Dialog: 1001 Cara Beli Alutsista # 3
Теги
Berita SatuBeritaSatuIndonesiaJakartaBreaking NewsStreaming Update HDHigh DefinitionNeutralTop HeadlinesJakarta GlobeSuara PembaruanInvestor DailyGlobe AsiaFirst MediaTV Mitra 30UHFBigTVTascha LiudmilaPrime TimeBUMNRusiakopitehminyak sawitpesawat SukhoiBarteralutsistamiliterpesawat tempurSusaningtyas Nefo HandayaniTNI Angkatan UdaraJemi TrisonjayaDPRDimyati Natakusumah