Menentukan Ukuran Pondasi Cakar Ayam / Foot Plat Untuk Rumah 2 Lantai
Pondasi bangunan adalah kontruksi yang paling terpenting pada suatu bangunan. Karena Pondasi berfungsi sebagai "penahan seluruh beban yang berada di atasnya dan gaya – gaya dari luar". Pondasi merupakan bagian dari struktur yang berfungsi meneruskan beban menuju lapisan tanah pendukung dibawahnya. Dalam struktur apapun, beban yang terjadi baik yang disebabkan oleh berat sendiri ataupun akibat beban rencana harus disalurkan ke dalam suatu lapisan pendukung dalam hal ini adalah tanah yang ada di bawah struktur tersebut. Beton bertulang adalah material yang paling cocok sebagai Pondasi untuk struktur beton bertulang maupun bangunan baja, jembatan, menara, dan struktur lainnya. Beban dari kolom yang bekerja pada Pondasi ini harus disebar ke permukaan tanah yang cukup luas sehingga tanah dapat memikul beban dengan aman. Jika tegangan tekan melebihi tekanan yang diizinkan, maka dapat menggunakan bantuan tiang pancang untuk membantu memikul tegangan tekan pada dinding dan kolom pada struktur.
maka sangat penting memperhitungkan pondasi tidak cuma asal menentukannya.
di video kali ini dibahas secara lugas dan mudah agar bukan orang teknik pun mengerti dan dapat menghitungnya..
selamat belajar.
Terima kasih
#beton #pondasi #cakarayam
kata kunci :
menentukan ukuran pondasi telapak
menentukan ukuran pondasi tapak rumah 3 lantai
menentukan ukuran pondasi
cara menentukan ukuran sloof pondasi
menentukan dimensi pondasi batu kali
cara menentukan ukuran pondasi batu kali
cara menentukan ukuran pondasi
pondasi cakar ayam rumah 2 lantai
pondasi cakar ayam yang benar
pondasi cakar ayam rumah 1 lantai
pondasi cakar ayam rumah 3 lantai
pondasi cakar ayam sloof gantung
pondasi cakar ayam rumah 2 lantai sketchup
pondasi cakar ayam di tanah rawa
pondasi cakar ayam dan batu kali
pondasi cakar ayam autocad
pondasi cakar ayam vs batu kali
pondasi cakar ayam tanpa batu kali
pondasi cakar ayam sketchup
pondasi cakar ayam rumah 2 lantai autocad
pondasi cakar ayam 40x40
cara menghitung pondasi telapak excel
perhitungan pondasi telapak pdf
ukuran pondasi telapak untuk rumah 2 lantai
menentukan ukuran footplat
penulangan pondasi telapak
contoh soal pondasi telapak
ukuran pondasi tapak rumah 1 lantai
ketentuan penulangan pondasi dangkal
Ещё видео!